Messi Tak Jadi Pensiun setelah Argentina Juara Piala Dunia 2022

Lionel Messi
Lionel Messi diangkat Sergio Aguero saat mengangkat trofi Piala Dunia 2022 yang diraih Argentina usai mengalahkan Prancis 4-2 melalui adu penalti setelah bermain imbang 3-3 pada Minggu 18 Desember 2022. FOTO: Twitter Argentina
0 Komentar

Sebanyak 26 gol itu membuat Lionel Messi unggul 1 gol dari bintang Brasil Ronaldo, yang sebelumnya memegang rekor tersebut.

”Setelah ini, apa yang akan terjadi? Saya bisa mendapatkan Copa America, Piala Dunia… Itu datang kepada saya hampir di akhir,” kata Lionel Messi.

”Saya menikmati berada di tim nasional, grup, saya ingin terus menjalani beberapa pertandingan lagi menjadi juara dunia,” tutur Lionel Messi.

Baca Juga:Argentina Akan Siapkan Tempat untuk Messi di Piala Dunia 2026Emiliano Martinez Senang Mbappe dan Prancis Menendangnya 3 Kali, Argentina Juara Piala Dunia 2022

”Ini adalah impian setiap anak kecil, saya beruntung telah mencapai segalanya dan apa yang saya lewatkan ada di sini,” kata Lionel Messi. (Sandy AW)

0 Komentar