“Jika Anda memiliki N’Golo di bangku cadangan dan Anda ingin meningkatkan pola permainan ini, itu adalah pemain terbaik yang dibawa karena dia unik dan dia dapat mengubah momentum apa pun,” ujarnya.
“Tampaknya (perubahan) lebih defensif. Namun kami ingin meningkatkan kekompakan kami, penguasaan bola kami, semangat kami sebagai tim, dan memiliki intensitas dan tingkat kerja yang lebih tinggi dalam pertandingan kami untuk memenangkan bola secara aktif, menempatkan pertandingan di area lawan, dan kemudian mengandalkan keterampilan kami,” tuturnya.
“Itulah ide di baliknya. Saya senang dengan reaksinya. Reaksi itu mutlak diperlukan,” ucapnya.
Baca Juga:West Ham United 1 vs 2 Manchester United: Ronaldo Cetak Gol Lagi, De Gea Selamatkan Setan MerahPioli: Milan Selalu Pergi untuk Menang Melawan Juventus
“Kami memainkan babak kedua yang sangat, sangat kuat untuk pantas mendapatkan kemenangan ini,” katanya. (Sandy AW)