- Bungkus dengan kertas.
Alpukat yang masih utuh juga bisa kamu masukkan ke dalam kantung kertas. Kertas ini bisa mencegah alpukat cepat membusuk dengan cara menyerap uap dan udara. Usahakan simpan alpukat tanpa dicampur dengan jenis buah lainnya.
- Bekukan di freezer.
Cara ini bisa bikin alpukat tahan hingga 3 bulan, lho. Caranya yakni dengan memisahkan kulit dan bijinya, kemudian masukkan daging buah ke dalam plastik kedap udara dengan cara divakum. (*)
Sumber: https://www.briliofood.net/foodpedia/7-cara-menyimpan-alpukat-agar-tidak-cepat-busuk-mudah-dan-antigagal-220317d.html